KKG Kecamatan Raba Kembali Eksis

Foto bersama KKG Kec Raba bersama pengawas, Sabtu (29/10/2022)


KOTA BIMA, TUPA NEWS.- Sabtu (29/10/2022. Kelompok Kerja Guru (KKG) Kecamatan Raba setelah lama fakum, kini mulai merintis untuk eksis meningkatkan kopetensi pendidik di Kecamatan Raba. KKG Kecamatan Raba di ketuai oleh Sarina, S. Pd guru dari SDN 19 Rabangodu Utara Kota Bima dan Sekertarisnya Erdin, S. Pd guru Penggerak asal SDN 5 Rabangodu Utara Kota Bima yang merupakan guru penggerak angkatan 3 secara Nasional dan Angkatan 1 di Kota Bima.  Kefakuman Kelompok Kerja Guru selama ini disebabkan oleh banyaknya pengurus yang pensiun, dan ditambah dengan wabah Covid-19 yang melanda dunia sejak tahun 2020 yang lalu.


Setelah terbentuknya kepengurusan yang baru sejak Juli 2022. kini kelompok kerja guru Kecamatan Raba mulai bangkitkan kegiatan-kegiatannya. Kegiatan pertama dilaksanakan pada Sabtu, 17 September 2022 dengan Topik "Bincang - bincan Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM)". Kegiatan perdana ini dihadiri oleh Sekertaris Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Bima Taufikkurahma, M.AP, Pengawas Pembina Kecamatan Raba H. M. Said, S. Pd., dan Munir, S. Pd., dengan peserta yang terdiri dari guru kelas 1 dan kelas 4 dari 22 SD di Kecamatan Raba, sehingga, jumlah peserta sebanyak 44 peserta.

Peserta KKG Kec Raba yang hadiri pertemuan Sabtu (29/10/2022).

Pertemuan kedua dilaksanakan pada Sabtu (29/10/2022) yang berlangsung di SDN 24 Rabangodu Utara Kota Bima yang dihadiri peserta 88 orang yang merupakan guru Kelas 1 dan 4, guru PAI, serta guru PJOK. Adapun tema kegiatan pada pertemuan kedua ini adalah Workshop Program penilaian (Raport Intra dan Raport Projek profil pelajar pancasila). Setelah selesai kegiatan, berdasarkan testimoni perwakilan 2 peserta kegiatan, mereka merasa bersyukur dengan adanya kegiatan yang dilaksanakan oleh KKG Kec. Raba ini, karena kurikulum baru perlu banyak diskusi untuk memahaminya secara sempurna


Dalam setiap kegiatan, Narasumber yang digunakan yaitu narasumber internal KKG Kecamatan Raba yaitu Erdin, S. Pd guru penggerak dari SDN 5 Rabangodu Utara Kota Bima.


Berdasarkan keterangan dar Erdin, S. Pd selaku sekertaris pada media ini, mengatakan Kelompok Kerja Guru Kecamatan Raba juga sudah terdaftar di Aplikasi belajar bergengsi yang diluncurkan oleh Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, Riset dan Teknologi yaitu Platform Merdeka Mengajar. "Tujuan mendaftarkannya disana adalah supaya kegiatan-kegiatan yang dilakukan dapat dipantau oleh kementerian itu sendiri baik langsung maupun tidak langsung, serta seluruh guru di Nusantara dapat terlibat didalamnya jika menginginkannya. (TN - 02)

Nama

Advetorial,1213,Advetorial.,2,Artikel,61,Artiket,7,asn,4,bahas-percepatan-pembentukan-politeknik-bupati-bima-terima-tim-vokasi-unram,1,Bima,678,BimaAdvetorial,2,budaya,6,bupati-bima-serahkan-dana-zis,1,Dompu,6,Ekonomi,12,Ekonomi dan Bisnis,34,Ekonomi dan Bisnis.,1,Figur,60,Headline,127,hetline,138,HukKrim,18,Hukum dan Kriminal,74,Iklan,1,Keagamaan,165,Keagamanaan,21,Keagamanaan dan pemerintahan,7,kebudayaan,17,Kehutanan,14,kehutanan dan pertanian,2,Kemasyarakatan,15,Kesehatan,85,kesehatan dan pemerintahan,5,Kota Bima,1503,Kota Bima,453,Kota Bima.,1,Kota Bma,1,Lingkugan,2,Lingkungan,63,Makassar,2,Mataram,135,Naisonal,1,Nasional,160,Nasional dan Pemerintahan,3,Olahraga,182,Opini,18,P,1,Pariwisata,34,Pemeriksaan,1,Pemerintah,24,Pemerintaha,3,Pemerintahan,1697,Pemerintahan dan kesehatan,20,Pemerintahan dan lingkugan,2,Pemerintahan dan Olahraga,6,Pemerintahan dan pendidikan,6,Pemerintahan Kota Bima,1,Pendididkan,15,Pendidikan,1166,Pendidikan dan ekonomis,1,Pendidikan dan kesenian,3,Pendidikan dan Olahraga,13,Pendidikan dan Pemerintahan,3,Pendidikan Pemerintah,2,Peristiwa,36,Pertanian,21,Peternakan dan Pertanian,1,Politik,33,Polri,4,Potret Dunia Pendidikan Terkini,33,raih-wtp-berturut-turut-tujuh-kali-bupati-terima-piagam-menkeu,1,Sejarah,4,Serba-Serbi,58,Sobsbud,30,sosial,11,Sumbawa,1,TNI,22,TNI/Polri,7,
ltr
item
TUPA News: KKG Kecamatan Raba Kembali Eksis
KKG Kecamatan Raba Kembali Eksis
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjZ7W_hXJduPyKee2exg5IgyHmbXiK-24RTonRHNI361Od79Wj0IYKhIPn62Eu-fFRTK3Ll2BGDKqWG02hABHnIfcEuxQBTiT-Q0sT99Iy_W9UWkCEyS6yOSAhySVerFNYTuCUWY87GPxt407s4DTzQjXsAHwJBQbHkTcSvpoxws86R9aYsiGXFHHcR/w320-h148/IMG-20221029-WA0026.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjZ7W_hXJduPyKee2exg5IgyHmbXiK-24RTonRHNI361Od79Wj0IYKhIPn62Eu-fFRTK3Ll2BGDKqWG02hABHnIfcEuxQBTiT-Q0sT99Iy_W9UWkCEyS6yOSAhySVerFNYTuCUWY87GPxt407s4DTzQjXsAHwJBQbHkTcSvpoxws86R9aYsiGXFHHcR/s72-w320-c-h148/IMG-20221029-WA0026.jpg
TUPA News
http://www.tupanews.info/2022/10/kkg-kecamatan-raba-kembali-eksis%20.html
http://www.tupanews.info/
http://www.tupanews.info/
http://www.tupanews.info/2022/10/kkg-kecamatan-raba-kembali-eksis%20.html
true
1986307474300491146
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content